GKI Sinode Wilayah Jawa Tengah

Login
Remember me

Arsip Renungan

PERTOLONGAN TUHAN

Terpublikasi Kamis, 1 Des 2016 08:37
Ketika semua tidak seperti yang kita rencanakan. Apa yang kita lakukan? Tindakan spontan manusia adalah terburu-buru (juga dalam mengambil keputusan), marah, menyalahkan orang lain dan berbagai tindakan lain. Yesaya mengingatkan ... (Selengkapnya)

PENDERITAAN

Terpublikasi Rabu, 30 Nov 2016 08:11
Dikasihi dan dibenci/ dihukum oleh Tuhan. Apa pandangan banyak orang? Bukankah keduanya dipisahkan dengan dua kutub yang bertolak belakang? Melalui peristiwa dalam hidup orang seringkali membedakannya; jika hidupnya nyaman merasa ... (Selengkapnya)

PELANGI

Terpublikasi Selasa, 29 Nov 2016 08:31
Pernahkah saudara melihat pelangi? Busur di langit yang warna warni. Suatu hal yang menyenangkan. Namun bagi Israel, pelangi bukanlah sekedar suatu hal yang indah. Itu adalah tanda pembaharuan perjanjian antara ... (Selengkapnya)

MENJADI MANUSIA BARU

Terpublikasi Senin, 28 Nov 2016 08:35
Air itu menyegarkan. Air juga melegakan. Dan air yang banyak memang menghanyutkan dan menghancurkan. Namun air yang banyak itu kemudian membaharui bumi. Bumi yang tadinya penuh dengan dosa dan kekerasan ... (Selengkapnya)

MEWARTAKAN JALAN KEBENARAN TUHAN

Terpublikasi Sabtu, 26 Nov 2016 10:22
Hidup di zaman dengan semakin mudahnya mengakses berita tentu merupakan hal yang patut disyukuri. Informasi yang banyak dan cepat bahkan dari berbagai sudut pandang menjadikan kita bisa melihat suatu peristiwa ... (Selengkapnya)